Headlines News :
Home » » Pesantren Ceria ala LMI (PECEL)

Pesantren Ceria ala LMI (PECEL)

Written By LMI KAB KEDIRI on 31 January 2014 | 12:02 AM


Mempunyai anak yang soleh dan sholehah adalah harapan semua orang tua. Maka banyak orang tua menginginkan anaknya untuk belajar mengenal Al qur’an sedini mungkin lewat TPA (Taman Pendidikan Al Qur’an), agar kelak ketika dewasa mereka bisa menjadi anak yang paham Al Qur’an dan agamanya. Berangkat dari keinginan mulia seperti diatas maka LMI kab. Kediri mencoba untuk ikut berkontribusi melalui Program PECEL (Pesantren Ceria LMI). Program ini bertujuan untuk memberikan keceriaan dan motivasi untuk anak-anak TPA agar lebih bersemangat untuk belajar mengaji AL-Qur’an.


Alhamdulillah program PECEL untuk pertama kali sudah terlaksana dengan baik kemarin yang bertempat di TPA Baiturrahman Desa Papar kec.Papar. Mudah-mudahan pogram ini terus berlanjut dan semakin banyak lagi anak-anak TPA bisa merasakan manfaatnya. Terima kasih saya sampaikan. Semoga keikhlasan dan semangat untuk terus berbagi menjadi jembatan keberkahan rizki yang kita miliki. Aminnnnn
Share this article :

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !



 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2011. LMI KABUPATEN KEDIRI - All Rights Reserved
Template Design by Creating Website Published by Mas Template